Review Just Miss Lip Color Lipstick - J-24 & J-19

Cerita dulu ya sebelum mulai mereview.. ^^

Saya kira lipstick ini awalnya abal-abal, sering lihat tapi ga kecantol sedikit pun. Akhirnya ada yang review di salah satu grup dan dari situ lah awal saya membeli lipstick dari Just Mist ini kaena di salah satu grup lagi happening banget ini lipstick dan aku jadi kena racun deh dari lipstick ini. Lipstick ini harganya murah dan warnanya banyak banget.


Warna yang tersedia di websitenya sangat banyak.

Pilih Warna
J-1
J-3
J-4
J-5
J-5A
J-6
J-7
J-8
J-9
J-10
J-11
J-12
J-13
J-14
J-15
J-15A
J-16
J-17
J-18
J-19
J-20
J-21
J-22
J-23
J-24
J-25
J-26
J-27
J-28
J-29
J-30
J-31
J-32
J-33
J-34
J-35
J-36
J-37
J-38
J-39
J-40
J-42
J-44
J-45
J-47


Overview
Lipstick Pencil Classic yang merupakan produk trademark Just Miss®selama dekade terakhir. Hadir dengan warna-warna klasik dan memberikan efek medium coverage pada bibir. Padukan dengan Lip Gloss untuk hasil yang lebih maksimal.
Specification
Netto:4 gr
Ingredients:Castor Ricinus Communis Oil Octyl Palmitate Candelila Euphorbia Cerifera Wax Ceresine Wax Carnauba Copernicia Cerifera Wax Microcrystalline Wax Propylparaben
May Contain:CI 15850 CI 158501 CI 158502 CI 16035 CI 191401 CI 42090 CI 45380 CI 454101 CI 77491 CI 77492 CI 77499 CI 77742 CI 77891 Mica Titanated 

Klaim dari Website Just Mist. Klaim nya seh biasa aja ya hanya mempertegas tentang penampilan bukan tentang kekuatan dari lipstick ini.


Sekarang mari kita.. ^^



Packaging lipstick ini seperti pensil dan harus diraut dengan warna badan biru malam, tutup warna putih bening dan bagian bawah warna abu-abu. Bagian depan bergambar wajah cewek dengan bertuliskan Just Mist.

Bagian belakang bertuliskan ingredients.

Tutup terbuat dari plastik dengan bagian bawah berulir 2 strip dengan warna putih metalik.

Lipstick ini berbentuk seperti crayon.



Tesktur dari lipstick ini creamy dan untuk wanginya saya tidak mencium bau yang aneh-aneh dan tidak mengganggu indera penciuman saya.



Saat di swatch warna lipstick ini benar-benar beda ya tetapi saat diaplikasikan warnanya benar-benar mirip banget, sangat kecewa.

swatch di tangan
warna J-19
warna J-24
Kekecewaan saya tidak hanya pada warnanya yang benar0benar mirip tetapi juga saya mengalami kebal dibibir karena menggunakan lipstick ini selama 3 hari, kata mama saya seh itu karena saya tidak cocok dengan lipstick ini dan sekarang lipstick ini saya berikan kepada teman saya yang cocok sama lipstick ini.





  • Bibir kebal selama 3 hari
  • Warna J-24 dan J-19 sama saat di bibir.






  • Packaging simple
  • Tidak bikin bibir kering
  • Banyak warna
  • Murah
  • Gampang dibawa kemana-mana.




Saya membeli di Strawberry Store, tempat biasa beli pernak pernik cewek banget yang tampilan storenya pink, dia juga jual beberapa kosmetik.



Saya membeli dengan harga 13k.



Tidak akan pernah karena setelah memakai bibir saya terasa kebal dan kebalnya tidak hanya saat menggunakan tetapi setelah menggunakan dan kebalnya selama 3 hari dan selama 3 hari itu pula saya hanya menggunakan lipbalm tanpa bisa menggunakan lipstick.




LOVE,

Ikuti blog baru saya ini ya..
Makasih.. ^^

Post a Comment

0 Comments